Sebelum menikah dan mempunyai anak, aku memang sudah punya hobby travelling baik sendirian alias solo traveling ataupun beramai-ramai bersama teman. Bukan untuk sekedar gaya hidup atau hidup hedon, tapi menurutku travelling mampu menyembuhkan jenuhku juga dukaku, mampu memberiku semangat baru dan memunculkan ide-ide baru yang bikin hidupku menjadi makin seru. Travelling ala akupun tergolong travelling...
Kategori: Lifestyle
Dengarkan Alam Bernyanyi Dan Jadikan Diri Menjadi Generasi Yang Mencintai Bumi.
Bagi kita generasi milenial saat ini, mungkin tidak semua dari beruntung dapat menikmati kehidupan yang asri dengan segala kehidupan alam yang asli, alami dan lestari. Karena beberapa dari generasi milenial hidup di perkotaan yang bisa di bilang penuh polusi, gersang, serba instan dan jauh dari kata alami. Sebetulnya hidup di desa atau perkotaan sama baiknya...
Ternyata Dari Sidik Jari Kita Bisa Lebih Mengenali Diri Sendiri.
Salah satu kebiasaan yang tak pernah terlewatkan setiap mingguku sampai saat ini adalah membaca ramalan zodiak di majalah favorite langgananku, dari dulu sejak masih sekolah, sejak majalah mayoritas masih konvensional berupa lembaran buku, sebelum majalah online seramai saat ini. Bukan bermaksud untuk musrik dengan mempercayai selain ketentuan Tuhan. Tapi lebih kepada mencari referensi saran dan...
“Rencanakan Masa Depan Anak Dengan Tabungan Berjangka”
Menjadi seorang Ibu adalah berkat luar biasa yang belum pernah saya rasakan sebelumnya, seperti halnya dengan apa yang dirasakan oleh kebanyakan Ibu di seluruh dunia pada umumnya. Semua hal seakan berubah, semua hal menjadi sangat berbeda, tidak lagi ada kata “aku” setelah menjadi seorang Ibu, karena semua hal yang menjadi pertama dan prioritas sekarang adalah...
Pewangi & Pelembut Pakaian Pilihan Keluargaku.
Pakaian adalah cerminan kepribadian diri, kita bisa melihat seperti apa orang tersebut dari apa yang di kenakannya. Maka dari itu menjaga penampilan adalah hal yang perlu di perhatikan. Bukan berarti harus selalu tampil mahal dengan pakaian, aksesoris ataupun makeup mahal, tapi lebih ke menjaga kebersihan pakaian, menggunakan pakaian dan aksesoris serta makeup yang sesuai, mengenakan...
Live Streaming : Hak Kesehatan Seksual & Reproduksi Bagi OYPMK & Remaja Disabilitas.
Sebagai seorang perempuan dewasa pembahasan mengenai seksualitas & reproduksi sejujurnya merupakan bahasan yang sangat menarik bagi saya. Bahkan sejak dulu, sebelum menikah, banyak buku dan artikel mengenai perempuan, kesehatan seksual, reproduksi dan dunia perempuan lainnya yang telah saya baca, dan banyak insight yang saya dapat dari sana. Hal ini membuka pikiran dan hati saya mengenai...
Jangan Sampai Salah Pilih Tempat Sewa Bus.
Sebagai seseorang yang punya hobby jalan – jalan bahkan sampai pernah terjun di bidang tour & travel sangking senengnya travelling, bisa di bilang pengalamanku tentang dunia travelling cukup berpengalaman, meskipun aku lakukan di sela – sela kesibukan sebagai seorang pekerja kantoran. Dari Hari Senin sampai Jumat aku bekerja sebagai salah satu satff di sebuah kantor...